Mohon tunggu...
Syaiful W. HARAHAP
Syaiful W. HARAHAP Mohon Tunggu... Blogger - Peminat masalah sosial kemasyarakatan dan pemerhati berita HIV/AIDS

Aktivis LSM (media watch), peminat masalah sosial kemasyarakatan, dan pemerhati (berita) HIV/AIDS

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

GESID Untuk Dorong Edukasi Gizi dan Kesehatan Remaja Melalui Teman Sebaya

21 Desember 2020   09:57 Diperbarui: 21 Desember 2020   10:09 206
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Guru dan pelajar dengan buku pegangan program perbaikan energi dan protein kepada pelajar (Foto: Repro dari Facebook Nutrisi untuk Bangsa)

GESID dirancang untuk memberikan edukasi bagi para remaja tanpa menggurui tentang kesehatan dengan memanfaatkan pendidik sebaya (peer group) dari kalangan remaja dan pelajar. Remaja dan pelajar yang dilatih sebagai pendidik sebaya disebut sebagai "Duta GESID". Menurut  Vera Galuh Sugijanto, VP General Secretary Danone Indonesia, program GESID dibuat sebagai program edukasi peer to peer supaya materi lebih mudah dipahami satu sama lain antar sesama remaja dan pelajar.

Sedangkan Tricia Agustina, StP, Guru Pembibing Duta GESID, mengatakan program GESID bermanfaat dan edikatif bagi siswa-siswi dalam mendorong keterlibatan siswa secara aktif memberikan penyuluhan kesehatan, pola makan dengan gizi yang seimbang kepada teman-temannya.

Memang, secara empiris remaja dan pelajar biasanya lebih dekat dengan teman sebaya daripada orang tua dan guru sehingga informasi yang disampaikan teman sebaya akan lebih mudah diterima. Selain itu penyampaian teman sebaya pun lebih pada saling mengingatkan betapa kecukupan gizi jadi penting untuk meningkatkan kualitas hidup remaja dan pelajar.

Remaja dan siswa-siswi memperoleh informasi tentang kesehatan dan gizi dari rekan sebaya terkait dengan upaya untuk meningkatkan energi dan protein melalui pola hidup sehat dan makanan dengan gizi seimbang serta kecukupa air minum yang berkualitas. Selain itu juga informasi tentang seksualitas yang bertanggung jawab (Bahan: webinar GESID dan sumber-sumber lain). ***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun