Mohon tunggu...
Syaiful W. HARAHAP
Syaiful W. HARAHAP Mohon Tunggu... Blogger - Peminat masalah sosial kemasyarakatan dan pemerhati berita HIV/AIDS

Aktivis LSM (media watch), peminat masalah sosial kemasyarakatan, dan pemerhati (berita) HIV/AIDS

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Alergi pada Anak Jangan Dianggap Remeh

26 Juni 2020   21:39 Diperbarui: 26 Juni 2020   21:33 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dari kiri: moderator, Prof Budi, Putu dan Chacha (Dok Danone Indonesia).

Pengalaman Chacha Thaib, ibu dengan anak alergi, mengatakan bahwa dampak alergi terhadap kesehatan, Chacha dan suaminya punya riwayat alergi susu sapi, dia dan Si Kecil selalu cenderung jadi penakut dalam memilih makanan. Untuk itulah Chacha mengajak para orang tua agar menyadari bahwa pencegahan alergi sejak dini sangat penting untuk menghindari dampak negatif di kemudian hari.

Prof Budi juga mengingatkan anak dengan alergi cenderung mempunyai rangkaian penyakit seiring dengan pertambahan usia. Alergi bisa diturunkan ke generasi berikutnya sehingga, menurut Prof Budi, sangat penting untuk mendeteksi alergi pada anak sedini mungkin agar bisa ditelusuri penyebabnya.

Dengan menelusuri riwayat alergi keluarga dan pemberian nutrisi yang tepat untuk mendukung sistem imun yang lebih baik bagi Si Kecil. ASI (air susu ibu) dan nutrisi lengkap dan seimbang akan mendukung perkembangan sistem imun anak. "Nutrisi kombinasi prebiotik dan probiotik (SINBIOTIK) merupakan salah satu nutrisi yang dapat mendukung sistem imun anak dalam menurunkan risiko alergi," ujar Prof Budi.

Selain itu masalah lain yang perlu diperhatikan adalah dampak psikologis bagi anak dan orang tua. Penelitian menyebutkan bahwa anak yang alergi dapat mengalami gangguan seperti gangguan daya ingat, kesulitan bicara, konsentrasi berkurang, hiperaktif dan lemas. Sedangkan bagi orang tua, munculnya gejala alergi pada anaknya dapat menimbulkan kecemasan berlebih atau lebih parahnya sampai perasaan depresi.

Untuk itulah, menurut Arif Mujahidin, memberikan edukasi kepada para orang tua, seperti melalui virtual gathering ini, tentang pentingnya cegah alergi dan langkah-langkah pencegahan alergi sejak dini agar orang tua dapat mendukung tumbuh kembang Si Kecil secara optimal. ***

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun