Mohon tunggu...
Ines Wisata
Ines Wisata Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Blogger

Sangat senang mengunjungi tempat wisata yang bernuansa alam. Yuk kunjungi blog kami juga ineswisata.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Bukan Gudeg, Inilah 5 Rekomendasi Kuliner Jogja yang Populer dan Wajib Kalian Cicipi

8 Februari 2023   19:47 Diperbarui: 8 Februari 2023   19:49 176
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lumpia yang satu ini juga masuk ke dalam rekomendasi kuliner Jogja yang wajib kalian kunjungi saat berlibur ke Jogja. Camilan lumpia samijaya ini sudah sangat terkenal dan juga digemari oleh banyak masyarakat di Jogja loh.

Kamu bisa menemukan lumpia ini di jalan Malioboro No.18 antara jam 08.00 sampai dengan 21.00 WIB. Kamu bisa merasakan nikmatnya lumpia ini dengan harga Rp6.000 per bijinya.

  1. Jenang 13 Rasa

Hidangan yang ada di Sleman tepatnya di sekitar Lapangan Pemda Sleman ini tidak kalah lezat, kamu bisa merasakan jajanan jenang yang lembut dan juga nikmat. Kamu bisa membayar Rp8.000 setiap satu porsi jenangnya.

  1. Gudeg Pawon

Rekomendasi kuliner Jogja yang terakhir adalah Gudeg Pawon, ada yang berbeda dengan warung gudeg yang lainnya nih, dimana kamu bisa secara langsung melihat proses memasak gudegnya di dapur loh. 

Rasanya juga sangat lezat, satu porsi gudeg nya bisa kamu dapatkan mulai dari Rp11.000 sampai Rp24.000. Jika kamu tertarik kamu bisa mengunjungi Umbulharjo pada jam 18.00 sampai dengan jam 21.00 WIB.

Bagaimana? Menarik dan unik semua bukan? Jangan lupa untuk mencicipi kuliner Jogja diatas saat kalian berlibur ya! Semoga informasi diatas bermanfaat dan sampai jumpa!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun