Roy Marten pernah menjadi lawan main almarhum Rudy Wowor. Menurut Roy Marten yang sudah sekitar 14 tahun tidak bertemu dengannya, Rudy adalah aktor yang sangat tegas menerapkan disiplin, tidak hanya ke kru tetapi juga ke lawan main.
Penulis menyampaikan ucapan turut berduka cita kepada keluarga yang ditinggalkan almarhum. Selamat Jalan Pak Rudy Wowor. Semoga amal ibadahnya diterima oleh Tuhan Yang Maha Kuasa, dan arwahnya mendapatkan tempat yang layak di sisi-Nya. | Indria Salim |
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H