Bagaimana Respon Mitra Sasaran?
Pihak perangkat desa dan warga sekitar sangat berterima kasih untuk pengabdian mahasiswa dan dosen kampus Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, karena melalui Program MBKM Matching Fund 2022 ini program -- program inovasi dari kampung wisata klengkeng ini dapat terwujud serta perekonomian warga sekitar Desa Simoketawang dapat terbantu karena dengan dibangunnya kampung wisata ini warga sekitar dapat terbantu dari perekonomiannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!