Mohon tunggu...
H.I.M
H.I.M Mohon Tunggu... Administrasi - Loveable

Hanya orang biasa yang memiliki 1 hati untuk merasakan ketulusan, 1 otak untuk berpikir bijak dan 1 niat ingin bermanfaat bagi orang lain | Headliners 2021 | Best in Specific Interest 2021 Nominee

Selanjutnya

Tutup

Life Hack Pilihan

Percantik Rumah dengan Kreasi Barang Bekas Murah Meriah

22 Oktober 2021   15:49 Diperbarui: 22 Oktober 2021   15:53 1815
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kreasi Wadah Alat Makan Dari Kaleng Bekas. Sumber Aura

Setiap orang tentu menginginkan rumah idaman. Rumah idaman ini tidak selalu harus megah dan mewah namun ada juga yang penting nyaman dan enak dilihat. 

Salah satu cara agar menciptakan rumah nyaman adalah harus pintar menata perabotan dan mendesain interior rumah. Sayangnya masih banyak anggapan bahwa memperindah rumah pasti membutuhkan dana yang tidak sedikit. 

Ini karena kita harus membeli perabotan atau aksesoris rumah yang harganya cukup mahal. Nyatanya kita bisa memanfaatkan barang bekas yang ada di sekitar kita untuk membuat rumah lebih nyaman dan indah. Selain itu kita juga memanfaatkan barang bekas menjadi lebih berguna daripara memenuhi gudang atau berakhir di tempat sampah. 

Apa saja ide kreatif yang bisa kita lakukan? 

Tudung Saji dari Plastik Gelas Kemasan

Biasanya saat ada hajatan seperti nikahan, ulang tahun, khitanan, hari raya, selametan dan sebagainya akan menyajikan minuman air gelas untuk tamu. Ini karena harga yang murah dan praktis untuk diberikan pada tamu. 

Tudung Saji Dari Gelas Plastik. Sumber Majalah-Holiday.com
Tudung Saji Dari Gelas Plastik. Sumber Majalah-Holiday.com

Namun masalah muncul ketika acara telah selesai dan sampah kemasan plastik berserakan di sekitar rumah. Mayoritas dari kita memilih untuk membuangnya di tempat sampah atau diberikan kepada pemulung sampah. 

Siapa sangka kita bisa memanfaatkan gelas plastik ini menjadi tudung saji makanan. Tudung saji sendiri merupakan penutup makanan agar tetap hangat dan tidak dihinggapi oleh lalat atau serangga lainnya. 

Saya pernah memberikan pelatihan kepada anak-anak di panti asuhan untuk membuat kerajinan tudung saji dari gelas plastik ini. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Life Hack Selengkapnya
Lihat Life Hack Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun