Mohon tunggu...
Indra Irawan
Indra Irawan Mohon Tunggu... Lainnya - Penyuka brand lokal, dikit

Setiap orang start a poser 🌻

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Aku dan Sepatu Compass

18 Maret 2021   12:51 Diperbarui: 18 Maret 2021   13:15 671
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Halo semua..

Perkenalkan nama saya indra irawan, Asal dari kota hujan

Saya akan menceritakan tentang sepatu kesayangan saya yaitu Sepatu compass..

Brand sepatu asal bandung itu membuat hati saya senang, bangga.ketika saya menggunakannya..

Sepatu compass ini telah bangkit kembali pada tahun 2017, dan menggaet aji handoko purbo atau sering dipanggil gonjel. sang kreator compass ini bukanlah nama yang baru di industri persneakeran, nampaknya aji handoko juga pernah bekerja di suatu brand bernama ARL yang mana brand ambassadornya seorang vokalis Peterpan atau yang dikenal masa sekarang Noah yaitu Ariel.

Di waktu pak Gunawan selaku pemilik Brand Sepatu Compass hampir nyerah karena sering ditinggal oleh rekan bisnisnya yang sudah sukses. -ujar aji.

Sepatu compass juga bukan hanya sepatu di tahun-tahun ini melainkan sebagai simbol sneakerhead yang memiliki #localpride

Diawali dengan menggebrak jagat persneakeran aji handoko menggaet Mas bryant untuk berkolaborasi dengan compass yang mana menghasilkan Compass #Bravo001. Kolaborasi yang menarik juga disajikan oleh Aji handoko dengan desain Denim khas Darahku biru. Berkolaborasi dengan Pot Meets Pop dan Compass 98 Vintage yang di desain oleh Old Blue Co.

Mengawali tahun 2020 Kembali menggelar kolaborasi dengan salah satu grup band asal Bandung yaitu Komunitas Penerbang Roket yang mana pada kolaborasi ini Launchingnya dengan campaign COLLABORATION MEROKET diselenggarakan di Lima kota : Jakarta, Bandung, Bali, Surabaya, Makassar.

Seiring dengan berjalannya waktu gerakan #Indopride kemudian #Localpride sebagai wujud cintanya kita kepada Produk dalam negeri, Hingga pada  satu titik muncul istilah Compass sepatu Ghaib.

Sepatu compass yang memiliki tagline "SEPATU RAKYAT" dan juga sebutan "TEMAN COMPASS" untuk julukan pecinta Sepatu Compass..

Harga reseller Sepatu Compass sendiri pernah nembus di angka Rp.2.000.000. Gak masuk akal bukan? Tapi inilah ekosistem sneaker, semua merayakannya...

Baru saja di bulan maret ini. Compass berkolaborasi dengan Bank Bca yang di beri nama Compass Xpresi dengan harga retail 400an dan di resell tembus diangka 700an, lumayan bukan?

Terimakasih Sepatu Compass

Terimakasih pak Gunawan

Terimakasih mas Aji handoko purbo

Saya Indra irawan

Saya #Localpride

Saya #TemancompassJakarta

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun