Mohon tunggu...
Indra Rahadian
Indra Rahadian Mohon Tunggu... Administrasi - Pegawai Swasta

Best In Fiction Kompasiana Award 2021/Penikmat sastra dan kopi

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Romeo dan Osiris, Spionase Flamboyan

2 Desember 2020   10:21 Diperbarui: 2 Desember 2020   10:33 830
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Romeo dan Osiris (pict by Pixabay, edit pribadi)

Aku Widya, aka Wid2 aka Osiris, adalah agen kebanyakan yang berkutat pada sebuah kasus atau tugas khusus, namun jangan berpikir bahwa kami seperti James Bond.

Tak ada hingar bingar ledakan dan aksi kejar-kejaran, semuanya harus senyap dan tersembunyi, cocok sekali dengan profesiku sebelumnya sebagai ghost writer.

Sebelumnya, kami sempat terlibat dalam misi yang sama di Myanmar dan Vietnam, menghabisi bos mafia-mafia coca disepanjang sungai Mekong.

Sejak itulah aku mendapatkan kode Osiris, terdengar menakutkan karena harus mengeksekusi musuh negara dengan berbagai cara dan modus operandi.

Waktu itu tugas kami cukup sulit, harus menemukan dan memutus jalur distribusi obat-obatan terlarang yang masuk melalui semenanjung Malaysia ke Indonesia.

Pagi di Wenceslas Square, Praha.

"Wid, ayo kita kencan!" Ajak Romeo dari ujung telepon.

"Baik, sayang!" Jawab Widya singkat.

"Bagaimana, sudah siap untuk petualangan terbaru?" Tanya Romeo lagi.

"Selalu," ucap Widya, dengan wajah kesal.

Kata-kata mesra itu maknanya bukan seperti yang terdengar, hanya sebuah kode untuk menentukan meeting point dan memastikan jaringan telepon yang dipakai aman dari sabotase atau aksi penyadapan agen lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun