Ini dikarenakan kita membutuhkan Headphone dan Speaker yang mempunyai jangkauan frekuensi tertentu, agar apa yang kita dengar di rumah akan tidak jauh berbeda dengan saat kita membawa atau mengirim hasil file rekaman kita ke Produser, Voice Casting Agent & Client. Berikut adalah list headphone dan speaker dengan kisaran budget pemula:
ISK AT 2000 harga Rp 350rb
Superlux HD 681 harga Rp 300rb
Audio Technica ATH-M50 harga Rp 1,6 jt
Yamaha HS 5 harga Rp 3,1 jt
KRK Rockit 6 harga Rp 6,2jt
Samson MediaOne 5A harga Rp 2,4 jt
ESI Near Extreme harga Rp 3jt
M-Audio BX5 harga Rp 3 jt
4. Audio Interface (Soundcard)
Audio Interface (Soundcard) mempunyai fungsi sebagai alat yang memproses suara kita untuk di conversi menjadi file digital. Audio Interface mempunyai beberapa fitur standar yaitu Input untuk Microphone, Lubang Headphone dan Output untuk kabel menuju ke Speaker Monitor, Knob Input Level dan Ouput Level. Sekarang terdapat banyak pilihan Audio Interface dengan range harga yang luas, banyak pabrikan membuat Produk dengan target market pemula. Berikut adalah list Audio Interface yang beredar di pasaran Indonesia