Untuk itulah beberapa NGO seperti Gerak, Yappika, Pattiro, bekerjasama dengan USAID dan Pemko Banda Aceh selama 3 hari di Banda Aceh, 25-27 Juni 2019, mengadakan pelatihan/workshop/traning dengan thema :" Pelayanan Publik dan kode Etik ASN."
Kegiatan ini diikuti oleh 20-an peserta dari berbagai latar belakang komunitas agar mengetahui dan mengerti cara membuat laporan dengan benar.
Partisipasi masyarakat diharapkan agar pelayanan publik dapat ditingkatkan.
Diakhir kegiatan pelatihan ini juga terbentuk Forum Lintas Stakeholders untuk menghimpun semua masukan dari masyarakat terkait pelayanan publik agar transparan.
RACHMAD YULIADI NASIR (WhatsAPP : 08887211300)
Galery Photo:
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H