Kata sisipan POLI pada banyak kata mengandung pengertian jumlah banyak, yang semestinya ditulis POLY. Tapi karena di-Indonesia-kan, orang kebanyakan lebih suka menuliskannya POLI, misalkan POLIgami; memiliki banyak istri, POLItikus; yang ini pasti maksudnya bukan banyak tikus, dan lainnya.
Bicara mengenai POLI, maka terdapat POLI lainnya selain Poligami dan Politikus. Misalnya ada beberapa kata jadian (bukan manusia jadian) yang mengandung POLI, antara lain; bola POLI, POLIbag, POLIklinik, POLIandri, Om POLIi (marga Minahasa), ngomPOLI (siapa yang ketiban, ya), POLIsi (bisa juga dibalik jadi si POLI).
Nah, mungkin kompasianer punya ingat kata-kata yang mengandung (bukan hamil lho) kata POLI, silakan menambahkan, hehe.......
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H