Catatan: Sebenarnya banyak kendala yang dihadapi dalam acara ini, terutama masalah pada proses Intall karena bagian ini yang paling berbahaya, dan yang sangat disayangkan sebagian besar peserta tidak melakukan backup data yang ada di Laptop /Netbook yang mereka bawa, pesan saya kepada teman-teman yang ingin mengadakan Acara serupa, ada baiknya panitia menghimbau ke semua peserta agar melakukan backup data dulu ke media lain, atau ada baiknya panitia menyediakan Hardisk external sebagai penampung sementara data yang dimiliki peserta, dengan cara ini bisa mempercepat proses pemasangan (install) karena kadang partisi pada laptop ada yang susunannya tidak benar. Demikian liputan singkat yang dapat saya sampaikan, semoga Propinsi dan Pemkot lainnya mau mengikuti acara ini.
-
Source : Istana Media Go Open Source
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI