Mohon tunggu...
Imelda Vega Riyanti
Imelda Vega Riyanti Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

Saya hobi jalan-jalan dan kebetulan jurusan saya juga pariwisata.

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Merasakan Kesejukan Wisata Alam di Brastagi Air Terjun Sikulikap

11 Desember 2023   17:30 Diperbarui: 11 Desember 2023   17:32 368
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber Googlemaps/Aan Indo Anak Medan 

Sumber: Tribun Medan
Sumber: Tribun Medan

Elsierra adalah cafe dikawasan sikulikap yang juga menyita perhatian pengunjung. Tempat nongkrong yang dibangun dengan menggunakan kayu alam ini terasa sangat otentik.

Dicafe ini kita dapat meminum kopi dan mencicipi hidangan cafe sambil menikmati indahnya pemandangan Air Terjun Sikulikap Kalian juga akan melihat jembatan kayu yang dihiasi lampu-lampu.

Lokasi dan Alamat Air terjun Sikulikap

Lokasi dan alamat Air Terjun Sikulikap terletak di Jl.Jamin Ginting KM.5,4 Desa Doulu,Tanah Brastagi,Kecamatan Sibolangit,Kabupaten Karo,Provinsi Sumatera Utara

Jam Buka Air Terjun Sikulikap

Jam operasional Air Terjun Sikulikap dibuka mulai dari hari Senin sampai hari Minggu selama 24 jam nonstop,sehingga pengunjung dapat mengunjungi lokasi wisata ini kapan saja.

Biaya Masuk Air Terjun Sikulikap

Biaya masuk Air Terjun Sikulikap,yaitu berkisar:

  • Rp.5.000 untuk pejalan kaki
  • Rp.20.000 untuk pengguna roda dua, dan
  • Rp.60.000 untuk pengguna roda empat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun