Mohon tunggu...
Imanraz
Imanraz Mohon Tunggu... Novelis - aku ini siapa?

Lebih baik mati karena kebenaran daripada terbakar karena takut

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Mungkin? Aku? Hah!

28 Juni 2023   10:10 Diperbarui: 28 Juni 2023   10:11 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Lelah menjadi batas

Pasrah puncak ikhlas

Marah batas sabar 

Lantas apa akhir dari mimpi?

Tawa awal bahagia

Tangis awal sedih

Rindu awal bertemu

Lantas kapan awalmu dewasa?

Ingin menjadi mau

Dekat menjadi bersama

Dia menjadi kita

Apakah ini rumah tangga?

Aku si ambigu serba ingin tau

Aku si bodoh yang sok puitis

Aku si ceroboh yang ingin sempurna

Menelan sumpah serapa menjadi berkah

Mungkinkah? Mungkin? Mana mungkin.!

Aku si gila tak unjuk gigi tapi bukti...buk..tii..!

Ucap ku ketika emosi mengendalikan diri

Tetap saja tertunduk disudut ruang berteman gelap, menulis tanpa tau kapan harus kuakhiri

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun