Mohon tunggu...
Ilma Fitri
Ilma Fitri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa UIN KHAS Jember

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Teori Pembelajaran Humanisme dan Penerapannya

24 Mei 2024   12:00 Diperbarui: 24 Mei 2024   12:11 223
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

A. Definisi teori belajar humanisme 

Teori belajar humanistik menekankan pada pembelajaran yang didorong oleh keingintahuan alami dan keinginan untuk memenuhi kebutuhan dan aspirasi individu. Teori ini berpendapat bahwa proses belajar lebih penting daripada hasil belajar, dan tujuan utama pembelajaran adalah untuk memanusiakan manusia melalui pembelajaran yang menghargai dan memperkuat identitas diri seseorang.

B. Tujuan pembelajaran menurut aliran humanisme 

1. Fokus utama dalam teori pendidikan humanistik adalah pengembangan pribadi secara keseluruhan, di mana pendidikan dipandang sebagai alat untuk meningkatkan potensi manusia secara keseluruhan.

2. Humanisme dalam konteks pendidikan menganggap manusia sebagai subjek yang memiliki kebebasan dan tanggung jawab penuh terhadap diri mereka sendiri dan pengaruh mereka terhadap orang lain. Ini menekankan signifikansi makna personal dalam keberadaan setiap individu, terutama dalam konteks pendidikan anak-anak dan remaja

C. KELEBIHAN DAN KEKURANGAN MENURUT TEORI HUMANISME 

Dalam teori humanisme, terdapat kelebihan dan kelemahan, berikut adalah kelebihan antara lain sebagai berikut:

1. Menekankan potensi dan motivasi indifidu

2. Mengakui pentingnya kebebasan dan perbedaan individu dalam proses pembelajaran

3. Humanisme sejalan dengan nilai-nilai pendidikan Islam

kelemahan dari teori humanisme:

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun