Mohon tunggu...
Ilham Hambali
Ilham Hambali Mohon Tunggu... Freelancer - Content Creator Freelance

Apa yang ada dipikiran kita tuangkan dalam sebuah tulisan

Selanjutnya

Tutup

Raket

LINEUP Indonesia vs China di Sudirman Cup 2023: Anthony Ginting Main

19 Mei 2023   12:46 Diperbarui: 19 Mei 2023   12:52 454
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Timnas Badminton Indonesia akan berhadapan dengan lawan kuat China di perempat final Sudirman Cup 2023 hari Jumat 19 Mei 2023.

Bertemu lawan kuat, seperti yang sudir diprediksikan Tunggal Putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting langsung dimainkan.

Melihat peforma Jonatan Christie yang tampil kurang baik saat menghadapi Thailand, Ginting menjadi pilihan terbaik skuad Garuda saat ini.

Anthony Ginting sendiri baru tanding satu kali kala Indonesia bersua dengan Kanada di laga pertama fase grup.

Kala itu Anthony Ginting tampil sangat baik dengan mengalahkan lawannya 2-0.

Jika dibandingkan dengan Jonatan, Jojo saat melawan Jerman juga tampil baik meski harus menerima keunggulan pemain Thailand di laga terakhir fase grup.

China sebetulnya menjadi tim yang dihindari karena memiliki materi pemain cukup kuat di Sudirman Cup 2023 kali ini.

Meski terpaksa berhadapan dengan China di perempat final, Ginting dkk tidak takut dan harus berjuang matian-mtian dalam laga ini.

"Skuad Merah-Putih bakal tampil habis-habisan melawan China di perempatfinal Piala Sudirman 2023. Inilah amunisi terbaik Indonesia untuk menundukkan tuan rumah," tulis PBSI dikutip dari Twitter @INABadminton pada (19/05/23)

"Maju tak gentar!," sambungnya

Berikut daftar skuad Timnas Badminton Indonesia yang turunkan hari ini untuk melawan China di perempat final Sudirman Cup 2023:

Ganda Campuran:

Rinov Rivaldy/Gloria E Widjaya vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong

Tunggal Putra:

Anthony Sinisuka Ginting vs Shi Yu Qi

Tunggal Putri:

Gregoria M Tunjung vs Chen Yu Fei

Ganda Putra:

Fajar Alfian/Muh Rian Ardianto vs Liang Wei Keng/Wang Chang

Ganda Putri:

Apriyani Rahayu/Siti F S Ramadhanti vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan

Saksikan pertandingan Indonesia vs China di Sudirman Cup 2023 hari ini pukul 14:00 WIB live di RCTI+ dan MNCTV/iNews.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun