Mohon tunggu...
rokhman
rokhman Mohon Tunggu... Freelancer - Kulo Nderek Mawon, Gusti

Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Kades dan Parkir Ilegal

24 Mei 2024   19:03 Diperbarui: 24 Mei 2024   19:34 184
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. (dok pemkab banyuwangi dipublikasikan kompas.com)

"Keluar!" kata Kades mengusir Sarni.

"Oke perhitungan dimulai!" kata Sarni.

***

Cerita soal Kamali meluas ke mana-mana. Banyak yang mendukung kades. Tapi banyak juga yang menilai bahwa kades tak tepat janji. Katanya mau memberi lapangan pekerjaan, tapi faktanya sudah setahun tak ada perubahan. Gejolak makin memanas.

Sarni yang sudah kalap kemudian bermanuver. Dia mendatangi Darman sembari nangis-nangis. Bukan soal Kamali yang gagal jadi tukang parkir. Tapi Sarni merasa ditipu karena janji pekerjaan tak kunjung direalisasikan kades.

"Aku minta maaf tahun lalu ngga memilih pak Darman," kata Sarni sesenggukan.

Darman merasa dapat angin. Darman sudah berhitung tinggal membutuhkan dukungan agak besar. Sehingga bisa menjungkalkan Daryono. Sebab, ada satu kasus dana desa yang berpotensi mengguncang Daryono.

Jika Daryono kena kasus, maka Darman bisa mendapatkan kesempatan maju lagi sebagai kades lebih cepat.

***

Gejolak demo mulai muncul. Darman mulai mendapatkan angin. Demo besar-besaran bukan soal parkir ilegal. Tapi janji memberikan lapangan kerja tak jadi nyata. Pendukung Darman sudah mulai merangsek. Sementara, pendukung Daryono memang mengecil karena janji lapangan pekerjaan itu tak kunjung terealisasi.

Kasus dana desa pembangunan jalan pun jadi sorotan. Desakan warga tak ketulungan. Satu per satu warga meminta Darman bergerak lebih gesit agar penegak hukum memproses kasus pembangunan jalan itu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun