Mohon tunggu...
rokhman
rokhman Mohon Tunggu... Freelancer - Kulo Nderek Mawon, Gusti

Olahraga

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Zonasi Pendidikan, Kebijakan Baik tapi...

6 Juli 2022   11:04 Diperbarui: 6 Juli 2022   11:15 219
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Saya termasuk orang yang tak sepakat dengan kebijakan menyeluruh dengan mengabaikan realitas. Saya termasuk orang yang sepakat dengan kebijakan yang adaptif. Kebijakan adaptif adalah dengan melihat realitas sosial suatu wilayah.

Satu wilayah dengan yang lainnya memiliki karakteristik yang potensial berbeda. Sehingga, membutuhkan pendekatan yang berbeda.

Jika pun ada kebijakan yang menyeluruh, maka fasilitas antardaerah harus sama. Misalnya, jika kebijakannya adalah zonasi, pastikan bahwa setiap kecamatan di Indonesia memiliki jumlah sekolah yang memadai. Bukan hanya jumlah, tapi juga fasilitas sekolah yang memadai.

Guru juga harus dipastikan mau mengajar dengan baik untuk semua jenis murid. Jangan sampai guru hanya semangat ketika mengajar anak-anak yang "pandai", sementara malas mengajar anak-anak yang kurang pandai.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun