Ahmad Rian, yang menggambarkan acara ini dengan penuh antusias, menyebut pengalaman ini sebagai sesuatu yang luar biasa. "Communication Night Run benar-benar gila banget. Ini pengalaman yang tidak akan kami lupakan," pungkasnya.
Dari Commnightrun 2024 berhasil menciptakan suasana yang positif dan menjadi pengalaman berharga bagi mahasiswa yang terlibat. Melalui event ini, mereka tidak hanya mengasah kemampuan mengelola acara tetapi juga mendapatkan wawasan tentang dunia kerja yang sebenarnya.
Commnightrun 2024 menjadi bukti konkret bahwa dengan kerja keras dan kolaborasi yang baik, mahasiswa dapat menghasilkan karya yang membanggakan. Acara ini diharapkan menjadi tradisi tahunan yang tidak hanya menginspirasi mahasiswa lain tetapi juga memperkuat citra positif Ikom Umsida di mata masyarakat.
Penulis: Indah Nurul Ainiyah
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H