Mohon tunggu...
ikhwansyaamil
ikhwansyaamil Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya seorang mahasiswa di universitas Pamulang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pancasila di Media Sosial: Memperkuat atau Melemahkan Nilai - Nilai Budaya Kebangsaan

19 Desember 2024   16:24 Diperbarui: 19 Desember 2024   16:33 56
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://www.canva.com/design/DAFtW2MT0EQ/nbyRjaoAJQWeHgHcMiBFyA/edit

Pancasila di Media Sosial : Memperkuat atau Melemahkan Nilai – Nilai Budaya Kebangsaan 

 

Media Sosial merupakan tempat dimana para pengguna bisa berinteraksi atau bersosialisasi, berbagi informasi serta bisa mengekspresikan diri kepada siapapun. Media Sosial mempunyai jangkauan yang luas sehingga keamanan data pribadi bisa kita akses, Tetapi jika media sosial digunakan dengan tidak bijak bisa sangat berbahaya. Di era sekarang Media Sosial sudah menjadi bagian besar di kehidupan masyarakat yang modern, Sehingga dapat memengaruhi berbagai aspek kehidupan sehari – hari, termasuk nilai – nilai pancasila.

 Pancasila sebagai dasar negara dan landasan moral bagi seluruh rakkyat Indonesia, Pancasila juga sebagai ideologi negara yang memiliki peran penting dalam membangun identitas bangsa, Nilai – Nilai Pancasila menganut sikap saling menghargai, toleransi, gotongroyong serta keadilan sosial. Semenjak datangnya Media Sosial, apakah justru memperkuat atau melemahkan Nilai – Nilai Kebangsaan Pancasila yang terkandung di dalamnya  

Pancasila muncul dari sejarah panjang perjuangan Indonesia, Pada 1 Juni 1945 presiden Soekarno ingin membentuk sebuah negara yang bisa menyatukan beragam suku, agama, dan tanah air. Pancasila sebagai dasar negara dalam pembukaan Undang – Undang 1945, Lima Sila yang ada yaitu Ketuhanan Yang Maha Esa, Kemanusiaan Yang Adil dan Beradab, Persatuan Indonesia, Kerakyatan Yang Dipimpin Oleh Hikmat Kebijaksanaan Dalam Kemusyawaratan Perwakilan, Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia, dalam masing masing sila mempunyai makna yang penting untuk bangsa negara.

Media sosial menjadi saran komunikasi dan efektif untuk masyarakat agar bisa lebih mendalami untuk mempelajari pancasila. Oleh karena itu, penerapan pancasila di media sosial sangat krusial dalam menjaga keharmonisan, memperkuat budaya bangsa, dan menciptakan ruang publik yang sehat.

 Contoh agar bisa memperkuat budaya kebangsaan yaitu;

           

A. Menghomati Keberagaman Agama dan Keyakinan 

Media Sosial bisa dimanfaatkan dengan menyebarkan nilai – nilai toleransi, Hal ini bisa menjaga kehormatan dan menghargai keberagaman agama. Menghormati Keberagaman Agama juga mengandung nilai sila pertama di Pancasila yang berbunyi “Ketuhanan Yang Maha Esa”. Menghargai hal ini bisa kita mengedukasikan kepada masyarakat satu sama lain tentang toleransi beragama melalu media sosial, kita dapat mengedukasi melalui dalam postingan atau diskusi online, penting untuk mengedukasi hidup berdampingan dalam kerukunan antarumat beragama.

B. Gotong Royong 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun