Mohon tunggu...
Ika winda Lumban gaol
Ika winda Lumban gaol Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis

Menulis✍️

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

3 Bahan Alami Manjur Lumpuhkan Asam Lambung

25 November 2023   10:08 Diperbarui: 25 November 2023   10:15 117
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Paxcels.com/Sora shimazaki

Asam Lambung atau dalam istilah medis disebut dengan Gastroesophageal Reflux Disease/GERD merupakan sebuah penyakit yang kerap terjadi di tengah masyarakat yang membuat aktivitas menjadi terganggu. Ketika asam lambung naik hingga ke tenggorokan kamu perlu mengobatinya segera supaya tidak terjadi komplikasi yang serius.

Asam lambung menimbulkan berbagai sensasi yang membuat setiap penderitanya merasa tidak nyaman seperti dada terasa panas/ sensasi terbakar, mual, begah, nyeri ulu hati sampai batuk yang tak kunjung sembuh.

Berikut tiga bahan yang bisa digunakan untuk meredakan asam lambung.

1.JAHE

Paxcels.com/cup of couple 
Paxcels.com/cup of couple 

Jahe seringkali kita jumpai di dapur kita, tak heran karena jahe memiliki banyak sekali manfaat selain sebagai penyedap makanan, jahe juga seringkali digunakan sebagai alternatif pengobatan terutama untuk mengobati asam lambung. 

Di kutip dari penjelasan Dokter Fery TV. (2022). Gangguan asam lambung minum air rebusan jahe. [Video]. Youtube. https://youtu.be/If4KQykttKU?si=jHcFZAKKLuCuCHtA  

Beliau mengatakan jahe memiliki zat seperti Shogaols, gingerol, zingerones memiliki manfaat yang sangat baik untuk tubuh karena memiliki antioksidan, selain itu jahe juga memiliki vitamin seperti vitamin C, vitamin D, vitamin B12, Magnesium dan juga kalsium. Beliau juga mengatakan bahwa jahe sangat bagus untuk meringankan naiknya asam lambung.

 

2. Kunyit 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun