Mohon tunggu...
Ika Maya Susanti
Ika Maya Susanti Mohon Tunggu... Penulis - Penulis lepas dan pemilik blog https://www.blogimsusanti.com

Lulusan Pendidikan Ekonomi. Pernah menjadi reporter, dosen, dan guru untuk tingkat PAUD, SD, dan SMA. Saat ini menekuni dunia kepenulisan.

Selanjutnya

Tutup

Ramadan Pilihan

Kumpulan Channel Youtube untuk Upgrade Skill Saat Ramadan yang Bermanfaat bagi Gen Z

3 April 2023   17:58 Diperbarui: 3 April 2023   18:04 4422
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Zaman sekarang asal mau belajar, sebetulnya cukup banyak channel di Youtube yang berbagi banyak pengetahuan. Apalagi jika itu terkait untuk meningkatkan skill yang tentunya, bermanfaat untuk menunjang kesuksesan di dunia kerja.

Nah beberapa tahun yang lalu, saya menemukan semua utas di Twitter yang berbagi link beberapa channel di Youtube. Utas ini dibuat oleh akun @ridwanhr. 

Awalnya, ia membuat utas tersebut dengan tujuan untuk memberi solusi kepada anak muda yang tidak bisa lolos Kartu Prakerja. Jadi dengan channel-channel Youtube tersebut, ia berharap, siapapun bisa belajar secara gratis. Tentunya yang dimaksud adalah, hanya bermodal kuota internet.

Dari utas ini, rupanya cukup banyak para pengguna Twitter yang menanggapi dengan respon positif, hingga menambahkan informasi lain yang berkaitan. Mulai dari tambahan informasi channel Youtube hingga saluran belajar lainnya.

Dari channel-channel Youtube yang dibagikan, saya bagi di sini ya beberapa channel Youtube yang sepertinya cukup bagus terutama untuk bagi Gen Z yang ingin upgrade skill di bulan Ramadan kali ini.

Berikut ini beberapa channel Yuotube yang lebih terkait dengan bidang teknologi.

1. Belajar membuat video

Karena sekarang eranya movie maker, di mana banyak Gen Z yang tertarik untuk membuat video hingga meraih cuan seperti di TikTok, Instagram, atau Youtube, mungkin bisa belajar dari channel berikut.

Sumber foto: screenshoot Youtube
Sumber foto: screenshoot Youtube

Nama channelnya Daunnet Film -- Anjar Maradita. Channel ini berbagi ilmu untuk mereka yang mau belajar membuat video mulai dari cara merekam hingga proses editing. Levelnya bahkan dari yang untuk pemula sampai profesional.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun