“Kami juga akan membenahi aspek keselamatan dan kesehatan kerja, karena kita tahu pelabuhan adalah area yang memiliki risiko kerja cukup tinggi, harapan kami tingkat kecelakaan kerja di Pelabuhan Ternate dapat diminimalkan sehingga terwujud pelabuhan dengan kecelakaan nihil atau zero accident,” papar Anwar mengakhiri.
Perlu diketahui, selain Pelabuhan Ahmad Yani Ternate pengoperasian SPTP ini juga dilakukan pada Pelabuhan Merauke, sehingga ini menambah daftar terminal yang akan dikelola oleh SPTP menjadi 31 terminal peti kemas di Indonesia.
Laporan : Ihdal Umam
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H