Mohon tunggu...
Ahmad Idam Saputra
Ahmad Idam Saputra Mohon Tunggu... wiraswasta -

teknisi komputer

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Aman Berinternet di Jaringan Publik

24 September 2013   01:09 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:29 368
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

tambahan

dan untuk tips yang terakhir adalah jangan narsis, mereka yang mengaku dirinya hacker akan menimbulkan rasa penasaran para hacker/cracker untuk sekedar "mencoba" melakukan penetrasi pada anda, jika anda gagal mengamankan, tamatlah nama baik anda di dunia maya dan menjadi bahan olokan (seperti salah satu pejabat kita yang tidak saya sebut),  anak muda jaman sekarang sering melakukan hal narsis seperti terlalu vlgar memajang foto, informasi pribadi bahkan berpacaran di jejaring sosial, ketahuilah meskipun bebas dan tiap orang punya hak, tetapi etika merupakan kunci dari seberapa orang hormat pada kita, maka patuhilah etika dengan berbuat sewajarnya dan tidak terlalu narsis,  penculik akan bisa membaca kondisi psikologis anda dengan mudah jika anda terlalu vulgar di internet, dan mengetahui kelemahan anda, dan pada saat yang tepat mereka berhasil menjerat anda, bukan akun anda saja yang tidak aman tetapi diri anda.

Baik di dunia nyata maupun maya, orang rendah hati selalu tidak ada yang iri dan mencoba menjatuhkan, mungkin seseorang melihat tulisan ini dan hendak mencoba saya, tapi saya katakan saya hanya pemula/newbie didalam jaringan internet.

"kejahatan bukan cuma terjadi karena niat, tapi juga kesempatan" :D

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun