Kemudian tumbuhan, burung diartikan sebagai makhluk hidup yang ada di darat, laut, udara. selanjutnya motif sayap garuda diartikan sebagai kejayaan, keagungan. Filosofinya bahwa Setiap makhluk yang ada di dunia ini memiliki sumber kehidupan yakni Tuhan Yang Maha Kuasa. Bentuk rasa syukur kepada Tuhan yang telah memberikan kesempatan untuk terus hidup dan berguna bagi manusia, lingkungan dan sebagainya. Kata orang Jawa bilang "Amemangun karya nak tyasing sesomo" artinya membuat sebuah karya untuk kesejahteraan orang lain.Â
Penulis mencoba menyimpulkan, pola yang terdapat pada batik klasik Semen Romo bahwa apabila didekati dengan konsep tribuana dan mandala memberikan artian, Â memang sejatinya sebuah karya batik klasik memiliki kedekatan erat dengan ke-Esaan Tuhan. Batik adalah Doa yang Tersurat. Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H