Mohon tunggu...
Ibnu Ajii
Ibnu Ajii Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Mahasiswa Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang

nrimo ing pandum (saya butuh masukan saran/kritik)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kejahatan Cyberbullying Harus Dihilangkan

23 September 2022   01:12 Diperbarui: 23 September 2022   01:15 392
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pada tahap ini peran keluarga sangat penting untuk megontrol anaknya agar tidak menjadi pelaku dari cyberbullying. Mau bagaimanapun juga keluarga dalam tahap ini adalah menjadi pihak pertama dari sosialisasi anak. Berdasarkan keempat faktor diatas bisa dapat digunakan sebagai acuan dalam pencegahan untuk mengatasi masalah kejahatan cyberbullying yang sedang terjadi sampai saat ini.

Untuk mencegah terjadinya cyberbullying, yang paling utama peran orang tua atau keluarga penting sekali dalam pembentukan karakter dan perilaku anak dalam bermedia sosial. Setiap saat anak harus dipantau aktivitasnya dalam mengakses semua jejaring social medianya.

Sebelum dari perspektif orang tua bisa memantau semua aktivitas sosial medianya, dasar yang harus dibangun dari orangtua adalah koneksi antara anak dan orang tua terlebih dahulu. dimulai dengan komunikasi yang baik agar anak percaya sama orang tuanya. Yang seringkali kita jumpai adalah koneksi antara anak dengan orang tua komunikasinya tidak terbangun dengan harmonis. Sehingga menimbulkan anak mudah lepas  dari jangkauan orangtuanya.

Jadi, komunikasi antara orangtua dan anak akan sangat penting supaya anak tidak terlibat dalam cyberbullying dan bisa menyalurkan nilai-nilai positif dalam berperilaku. 

Bagi sekolah diharapkan menyediakan bimbingan konseling pada siswa supaya mencegah hal-hal negatif. kejahatan  cyberbullying bukan hanya masalah remaja saja namun juga menjadi tanggung jawab orang tua juga termasuk teman dekat, dan lingkungannya. Disetiap faktornya memiliki perannya masing-masing agar tidak terjadi dan bisa meminimalisir masalah cyberbullying ini.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun