P.V = n.R.T atau .V = n.R.T
Karena mol/Volume dapat dinyatakan sebagai kemolaran larutan (M)
Maka persamaan dapat ditulis dengan
                                      = M.R.T
keterngan:
= tekanan osmotic (atm)
R = tetepan gas (0,082 atm.L/mol.K
T = suhu (K)
M = molaritas (mol/L)
V = volume larutan (L)
Beberapa penerapan ataupun kejadian yang menggunakan prinsip tekanan osmotic antara lain; tekanan osmotic dalam sel darah, tekanan osmotic pada pemasangan infus, pembasmian lintah, pengawetan makanan, penyerapan air oleh akar tanaman.