Mohon tunggu...
Huzna Alia
Huzna Alia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya seorang mahasiswa yang melanjutkan pendidikan di universitas Nahdlatul ulama NTB

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Objek Ilmu Pengetahuan

9 November 2022   08:25 Diperbarui: 9 November 2022   08:33 226
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Objek material filsafat ilmu adalah ilmu pengetahuan itu sendiri yakni pengetahuan yang telah disusun secara sistematis dengan metode ilmiah tertentu sehingga dapat dipertanggung jawabkan kebenarannya secara umum.

 Objek formal filsafat ilmu adalah pendekatan untuk memahami objek material.Dalam ilmu pengetahuan, filsafat mempunyai kedudukan sentral, asal, atau pokok.

Karena filsafat lah yang mula-mula merupakan satu-satunya usaha manusia dibidang kerohanian untuk mencapai kebenaran atau pengetahuan.Pada garis besarnya objek ilmu pengetahuan ialah alam dan manusia. 

oleh karena itu, ada ahli yang membagi ilmu pengetahuan atas dua bagian besar, yaitu ilmu pengetahuan alam dan ilmu pengetahuan manusia.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun