Mohon tunggu...
MUHAMMAD HUSNI RAFIF
MUHAMMAD HUSNI RAFIF Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Administrasi Negeri Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Hobi Editing

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Analisis Potensi di Desa Suko Sidoarjo

5 Januari 2024   11:00 Diperbarui: 5 Januari 2024   11:14 1034
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Profil desa dan Potensi desa

Desa Suko merupakan salah satu desa yang terletak di Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur, dengan luas wilayah  184,14 Ha dan jumlah penduduk sebanyak 12.742 jiwa dengan kondisi geografis Desa Suko terletak ± 7m di atas permukaan laut dengan suhu rata-rata 30°C. Desa ini berada di bawah lingkungan administrasi kecamatan Sukodono dalam melaksanakan pemerintahannya Desa Suko dipimpin oleh seorang kepala desa yaitu Sigit Pratikno.  Desa Suko terdiri dari 10 Rukun Warga (RW) dan 55 Rukun Tetangga (RT).

Desa Suko memiliki potensi sebagai desa UMKM, desa suko memiliki beragam UMKM mulai dari makanan, kerajinan tangan seperti pembuatan bak sampah dari ban bekas. salah satu UMKM terkenal ialah UKM Mumu Jelly. UKM Mumu Jelly ini masih dalam skala industri kecil yang dimana pembuatan nya masih dilakukan homemade. Dari hasil UMKM yang berkembang di desa suko sebuah visi misi baru untuk menjadikan desa suko sebagai ikon daerah dengan potensi UMKM .

Fungsi pemerintah

Fungsi pemerintahan disini sebagai pendukung untuk para UMKM, memberikan fasilitas seperti tempat penjualan serta meningkatkan minat konsumen kepada masyarakat agar lebih dikenal,  memberdayakan masyarakat mengenai pengelolaan UMKM yang ada di desa serta mengurangi pengangguran dengan meningkatkan sentra UMKM sehingga diperlukan lagi ketenagakerjaan, membuka lapangan pekerjaan ditempat outbound seperti legok asri yang membutuhkan lebih sumber daya manusia.

Fungsi Fungsi manajemen

1. Perencanaan (Planning)

untuk perencanaan UMKM di desa suko tetap berjalan pihak desa memiliki rencana seperti UKM Mumu Jelly dan kerajinan tangan seperti bak sampah dari ban yang berguna untuk memajukan UMKM Desa Suko meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan memajukan antara masyarakat dan pemerintah serta sebagai upaya pembukaan minat kerja yang utamanya dilakukan oleh pemerintahan Desa Suko

2. Pengorganisasian (Organizing)

Fungsi pengorganisasian, Membangun struktur organisasi yang sesuai dengan skala bisnis UMKM, termasuk pembagian tugas, tanggung jawab, dan hierarki yang jelas, memastikan koordinasi yang baik antara bagian atau tim di dalam UMKM untuk menghindari tumpang tindih tugas, meningkatkan kolaborasi, dan dapat menjalankan tugas secara efektif dan efisien dalam fungsi ini masyarakat desa suko mengatur UMKM yang ada di desa dengan tanggung jawab serta skala bisnis UMKM

3. Pelaksanaan (Actuating)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun