Mohon tunggu...
Akhmad Husaini
Akhmad Husaini Mohon Tunggu... Administrasi - Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Terus menuliskan sesuatu yang terlintas, dengan pantas, tanpa batas.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Sempurna Ketangguhan Perintah Kembali Kekal

3 Februari 2021   09:45 Diperbarui: 3 Februari 2021   09:57 87
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Membangun tumpukan hidup pengaruh
dalam kekuatan gerak perjalanan ratap
perjuangan rindu menampak aroma seteru
sepenuh gemulai sepanjang pinangan retas
hilangkan gulana mengurai kecamuk
terserah saja kau mau mengandung rasuk

Ambil hasil pasti memggugah kendali
tenteram prestise kehidupan menggeliat
ragam rasa tempias terngiang seraya
kilau paloma sahaja butuh tempat tenang
sengkarut diri lagu indah menanti wibawa
kelam tahu menurut pijakan ajakan lestari
dentang keadaan meniti tanggap firasat

Sempurna ketangguhan perintah kembali kekal
merajut segala riuh terjangan ambisi merias
menggerutu kehidupan dihadapan penuh liku
menegas sensasi pelantun menanam wacana
wejangan terarah konotasi gulana merajam
sendu perjuangan arus terurai kilau memantau

Kau lihat hasilnya berpadu kontrol
menatap begitu lebih halus cinta mengikat
sempurna senantiasa selera sukma petuah
bisa kenal jenuh beribu wajah pilu
genderang perang tabik begitu gebalau
penggambaran helai tersingkap utuh

Angkinang Selatan, 3 Februari 2021

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun