Mohon tunggu...
Akhmad Husaini
Akhmad Husaini Mohon Tunggu... Administrasi - Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Terus menuliskan sesuatu yang terlintas, dengan pantas, tanpa batas.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Sakit Ketika Mengikuti ASKS

25 Oktober 2018   10:23 Diperbarui: 25 Oktober 2018   11:39 99
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sabtu pagi Dugal tak lama mengikuti seminar sastra Aruh Sastra Kalimantan Selatan (ASKS) di Balairung Tuntung Pandang (BTP), keburu meriang, kepala pusing dan sempat muntah beberapa kali. Ditemani Thaliban, rekan satu rombongan pulang ke penginapan yang berjarak sekitar 500 meter dari BTP.

Dugal memberitahu rekan yang lain, mau ke penginapan karena sakit. Aliman menyuruh Thaliban menemani. Sesampainya di penginapan Dugal berbaring di kasur yang dipinjami pemilik rumah.

Sementara itu pemilik rumah berada di dapur sedang menyiapkan makan siang keluarganya. Thaliban memberitahu bahwa Dugal sedang sakit kepada pemilik rumah. Pemilik rumah sigap. Mengambil handuk kecil lalu dibasahi dengan air sebagai kompres ke kepala Dugal.

Selain itu teh manis dan wadai disiapkan, untuk teman minum obat. Thaliban ke warung dekat rumah beli obat penurun panas. Beberapa saat kemudian handphone Dugal berbunyi. Dari Thata. Tapi Dugal menyuruh Thaliban yang menerima.

"Ini ulun Thaliban teman Dugal, Dugalnya sakit di penginapan," ujar Thaliban.

"Oh inggih. Kaya apa sudah minum obat," tanya Tatha.

"Sudah. Dia sedang barabah," ujar Thaliban.

"Ulun kasana," ujar Tatha.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun