Mohon tunggu...
Akhmad Husaini
Akhmad Husaini Mohon Tunggu... Administrasi - Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Terus menuliskan sesuatu yang terlintas, dengan pantas, tanpa batas.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Populer Diri Tanpa Bukti dan Bakti

3 September 2016   11:16 Diperbarui: 3 September 2016   11:29 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Simbol waktu menuntas arti
aku ingin makan sore ini
tak siang tak malam
hanya pagi tadi saja
bisa nyata sesuai harapan

Tak ingin mengkhianati pengorbanan
cahaya baru di langit yang bimbang
alur diri semakin  menghunjam
datang dengan perlawanan yang senang
itu milik orang jangan kau kuasai

Sadar diri dengan kenyataan ini
kembangkan kreasi seni budaya Banua
berapa banyak dana dihabiskan untuk itu
kegiatan yang selalu berulang setiap hari
dari perangai siang sore dan malam

Menyerap aspirasi masyarakat
dari atas cahaya peradaban
kebodohan manalagi yang dicampakkan
saat sesuai bisa saling mengerti

Populer diri tanpa bukti dan bakti
alun tipis cahaya masa kini
selalu saja jalan itu yang kau bawa
mengiris gerimis waktu yang membaris

Mengulang segala mimpi yang pernah ada
rengkuh ilusi jalan pasti yang menunggu
dalam tautan harapan yang lugu
sehingga bisa apalagi yang meneruskan tuju

Kandangan, 28 Agustus 2016

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun