Mohon tunggu...
LAPAS KELAS I MADIUN
LAPAS KELAS I MADIUN Mohon Tunggu... Lainnya - Humas Lapas Kelas 1 Madiun Kanwil Kemenkumham Jatim

Jln.Yos Sudarso No.100 Kota Madiun

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Capai Target, 1000 WBP Lapas Kelas I Madiun Selesai Laksanakan Skrining TBC Nasional

12 Mei 2022   15:09 Diperbarui: 12 Mei 2022   15:43 97
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Madiun-Skrining TBC Nasional yang dilaksanakan Lapas I Madiun yang diselenggarakan Ditjen PAS dan Kemenkes RI bagi WBP telah memasuki hari terakhir pelaksanaan hari ini Kamis, 12 Mei 2022.

Dari data yang sudah diambil sampel skrining sampai hari ini sudah mencapai target 1000 WBP telah selesai melaksanakan skrining TBC dan Penyakit Tidak Menular.

dr.Yusuf Fredy Krisna selaku dokter di Lapas I Madiun menyampaikan" kami menyampaikan terimakasih kepada Kementerian Kesehatan RI atas kerjasamanya dalam pelaksanaan skrining TBC nasional dan penyakit tidak menular hingga hari ini selesai bisa berjalan dengan lancar dan memenuhi target 1000 WBP, 

seharusnya kegiatan dijadwalkan sampai tanggal 16 mei 2022 mendatang tetapi berkat kerja keras teman teman semua kita bisa menyelesaikan lebih awal,mudah mudahan dengan adanya kegiatan ini bisa menjadi peningkatan kualitas pelayanan kesehatan kepada WBP,

karena ini penting sehingga kami kedepan bisa memetakan WBP yang menderita penyakit menular sehingga bisa menjadi kontrol dalam menceggah penularan kepada WBP yang sehat" pungkasnya

Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun