Apel Awal Tahun 2024 bersama Menteri Hukum dan HAM. Tema dalam apel ini adalah "Perkuat Sinergi yang Semakin PASTI dan Ber-AKHLAK untuk Kinerja Kemenkumham yang Berdampak". Apel yang berlangsung terpusat dari Lapangan Upacara Kemenkumham ini diikuti oleh seluruh Kantor Wilayah dan Unit Pelaksana Teknis di Indonesia pada hari Jumat (05/01/2024) pukul 09.00 WITA. Apel diikuti oleh seluruh pegawai Bapas Tarakan dengan khusyuk dan khidmat. Â
Tarakan - Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Tarakan baru saja mengkutiBertindak selaku perwira apel, Menteri Hukum dan HAM, Yasonna H. Laoly, menyampaikan amanat tentang pentingnya kokitmen untuk mensukseskan visi dan misi. "Saya mengajak kepada seluruh jajaran untuk terus mengasah potensi dan memperkuat fondasi yang telah kita bangun sebelumnya", terangnya.
Yasonna juga berpesan mengenai 3 hal yang harus menjadi perhatian dan harus dilaksanakan yaitu bekerja dengan semangat PASTI Ber-AKHLAK dan menjunjung tinggi integritas, perkuat sinergi dan kolaborasi baik dengan internal maupun eksternal, dan terus berinovasi dan terus belajar. Terakhir, ia mengingatkan agar seluruh jajaran pegawai Kemenkumham bersikap netral dalam menyikapi pemilu.
Kontributor: BapaSTAR/ pan
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H