Ibu, kaulah yang melahirkanku
Kaulah yang membuatku hidup di muka bumi ini
Kau memberiku kasih sayang
Dan hanya kaulah yang melahirkanku
Ibu..
Kau menggendongku
Kau menyusuiku
Kau memberiku apa-apa
Ibu..
Aku akan membalas jasa-jasamu
Dan aku akan membahagiakanmu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!