Mohon tunggu...
Hery Syofyan
Hery Syofyan Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Banyak baca dapat menambah cakrawala pola pikir kita....suka bola & balap..

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Nico Rosberg Kembali Raih Pole Position keduanya di GP Rusia 2016

30 April 2016   21:28 Diperbarui: 30 April 2016   21:47 202
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

hasil-fp3-formula-1-f1-sochi-russia-2016-rio-haryanto-capai-waktu-tercepat-5724c05e0d9773ca2ad0b3ac.jpg
hasil-fp3-formula-1-f1-sochi-russia-2016-rio-haryanto-capai-waktu-tercepat-5724c05e0d9773ca2ad0b3ac.jpg
news.hargatop.com

Dengan selesainya sesi kualifikasi malam tadi, tinggal saatnya kita menyaksikan aksi Rio besok Minggu (1/5/2016) jam 19.00 WIB langsung dari sirkuit Sochi Autodrom Rusia. Prestasi terbaik pembalap kebangaan Indonesia Rio di Sirkuit Sochi Rusia ini adalah finis di posisi kedua pada balapan GP2 Series musim lalu (2015).

Sementara itu Pengalaman pertama Rio tampil di Sirkuit Sochi ini terjadi di GP2 Series musim 2014. Saat masih memperkuat tim EQ8 Caterham Racing, Rio terpuruk di posisi ke-18 pada sesi balapan feature. Ketika itu Rio finis di belakang Felipe Nasr, yang musim ini memperkuat tim Sauber F1. Sementara di sesi balapan sprint race, Rio berhasil memperbaiki posisinya dengan finis di urutan ke-15.

Berikutnya (2015) ketika memperkuat Campos Racing, Rio pada sesi balapan feature GP2 seri Rusia finis di posisi kelima. Sementara di sesi balapan sprint, Rio nyaris meraih kemenangan. Dalam pertarungan 21 lap melawan Richi Stanaway yang memperkuat Status Grand Prix, Rio hanya kalah 0,579 detik dari pebalap asal Australia tersebut.  Kekalahan dari Stanaway membuat Rio gagal meraih kemenangan keempatnya di GP2 Series musim 2015……..semoga saja kali ini Rio bisa membarikan yang terbaik….amin.

Good Luck Rio!

Borneo 30 April 2016

Salam Olah Raga

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun