Mohon tunggu...
H. Alvy Pongoh
H. Alvy Pongoh Mohon Tunggu... Konsultan - Traveller & Life Learner

I am a very positive person who love to do the challenge things and to meet the new people. I am an aviation specialist who love to learn, share, discuss, write, train and teach about aviation business and air transport management.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Trenggalek Punya Gua Terpanjang di Asia Tenggara

14 Mei 2020   11:38 Diperbarui: 14 Mei 2020   11:51 521
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dari hasil penelitian tersebut dinyatakan bahwa kondisi udara dan kadar oksigen yang ada didalam Gua Lowo itu aman bagi manusia, mulai dari bayi hingga lansia. Gua Lowo memiliki panjang keseluruhan sekitar 2 kilometer sehingga dinyatakan sebagai Gua Terpanjang di Asia Tenggara.

dokpri
dokpri
Oleh Pemerintah Kabupaten Trenggalek, Provinsi Jawa Timur, Gua Lowo dinyatakan sebagai Destinasi Wisata Unggulan sehingga secara gencar dipromosikan kepada para wisatawan nusantara dan mancanegara. 

Bahkan Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin (yang akrab dipanggil Mas Ipin) menggagas untuk membuat acara konser musik dan tari didalam Gua Lowo, oleh karena didalam Gua itu terdapat sebuah ruangan besar dan landai yang bisa menampung 200 orang. Semoga Gua Lowo semakin mendunia dan Trenggalek semakin meroket. (HAP)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun