Setiap limbah yang merupakan hasil pengolahan kelapa sawit dapat dimanfaatkan kembali untuk kepentingan pertanian itu sendiri. Perusahaan sawit harus mengerti tentang pentingnya pemanfaatan limbah agar tidak mencemari lingkungan. Perusahaan sawit juga mendapatkan keuntungan tersendiri dari pemanfaat limbah ini. Bahkan dapat mengurangi pengeluaran perusahaan.
Dengan memperhatikan cara pemanfaatannya, perusahaan sawit dapat menjaga lingkungan dari dampak negatif limbah. Dengan begitu lingkungan tidak tercemar dan alam menjadi lestari. Selain itu perkebunan kelapa sawit juga mendapatkan nutrisi tambahan dari limbah yang dimanfaatkan.
Source:
Pengalaman magang pribadi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H