Sinergisitas hati, pikiran dan perbuatan dalam proses pembelajaran merupakan proses yang harus dilakukan bagi seorang guru.
Guru sebagai aktor utama dalam membangun karakter siswa harus mampu menata dan menyatukan hati, pikiran dan perbuatannya dalam setiap proses pembelajaran yang dilaksanakan.
Dengan penyatuan tiga komponen tersebut akan berdampak positif pada diri guru sebagai pendidik yang tercermin dalam sikap dan tutur kata yang disampaikan.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI