Aa Gym, tokoh yang dulu sering saya dengarkan ceramahnya, tokoh yang sempat menyandang sebutan Ustadz Keluarga Bahagia, yang sering berbicara tentang pentingnya hati yang tulus, keluarga yang sakinah dengan menggunakan bahasa sehari-hari yang ringan dan menyenangkan.  Sangat disayangkan sekarang di berbagai kesempatan, ia menggunakan ke"sejuk"an kata-katanya untuk ikut  mengarahkan manusia menjadi orang-orang yang dipenuhi dengan sifat2 yang dibenci Allah:  dendam,  umpat sana sini,  saling hujat, saling caci saling maki,  merasa diri paling suci, merasa diri paling beriman, saling kafir-mengkafirkan,  slogan: bunuh gantung hajar berdengung di seluruh negri. Â
Semoga masih lebih banyak orang yang mengikuti sifat Allah yang mengasihi, Â memaafkan, Â mencintai sesama manusia, saling cinta, saling sayang.Â
Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H