Mahalini, seorang penyanyi dari Bali dan merupakan alumni ajang pencarian bakat di Indonesia.Â
Entah kenapa lagu Mahalini cocok banget didengar saat galau.Â
Lagu galau kalau liriknya mengena di hati bakalan trending dan membuat orang-orang banyak mendengar lagu tersebut.Â
Nah lagu galau yang dirilis oleh Mahalini belakangan ini adalah Sial
Liriknya dalam banget coy, dari awal saja sudah mantap dan related banget dengan percintaan yang kandas di tengah jalan. Tapi nih kalau kalian mendengarkan lagu ini, jangan sambil nyanyi, karena Mahalini nada nya tinggi jadi kayak fals gitu kalau dinyanyiin oleh penyanyi kamar mandi. Ada beberapa lirik yang menurut aku, dalem banget maknanya. Apa aja sih?Â
Tutur kata yang sempurna tak sebaik yang ku kira
Namanya juga orang jatuh cinta, tentu semua ucapan yang dikatakan oleh doi akan terasa istimewa. Sampai-sampai nih nggak bisa membedakan mana yang beneran kata-kata datang dari hati dengan kata-kata yang hanya rayuan atau gombalan.Â
kalau orang ingin mendapatkan sesuatu, tentu harus berkata yang manis-manis dong. Ya kali kalian suka dengan seseorang, tiba-tiba menyatakan perasaan, kan nggak lucu.Â
Perlu sedikit kata-kata manis yang bisa memikat hatinya. Namun, kalau sudah dapat hatinya kok malah ditinggal dan nggak dipertahankan sih? apa cuma penasaran aja nih.Â
Oleh karena itu, sebagai cowok/cewek jangan terlalu percaya dengan omongan doi. Semua omongan doi, hanya omong kosong.Â
Andaiku tau semua akan sia-sia, tak kan ku terima cinta sesaatmuÂ