Mohon tunggu...
Hilda Ayu Putri Nadifa
Hilda Ayu Putri Nadifa Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hai, aku seorang mahasiswi yang gabut. Suka menulis, kalau menyukaimu tentu tidak mungkin

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Kok "Pecel" Banyak Macamnya Sih? Bedanya Apa?

16 Januari 2023   16:51 Diperbarui: 16 Januari 2023   17:17 616
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foodie. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Peyek dan tempe goreng jangan lupa sebagai tambahan lauk. Oh iya, di madiun sendiri, warung pecel tersebar dimana-mana. Pagi dan malam, selalu ada warung pecel. 

Kalau kalian beli pecel langsung di madiun, rasanya murah banget, cukup 5.000 kalian sudah kenyang poll kadang sampai tidak habis.  

Pecel kediri 

Pecel kediri memiliki ciri khas yaitu sambel pecelnya terbuat dari tempe. Lah kok sangar? ya sangar dong. Sambel di pecel kediri namanya sambel tumpang. 

Sambel ini terbuat dari tempe, santan, bawang merah, bawang putih, cabe dan bumbu-bumbu masakan lainnya. Jadi, sambel di pecel kediri tidak berwarna coklat. 

Namun, berwarna putih. Pecel kediri biasanya di makan dengan beralaskan daun jati yang di pincuk. 

Sudah pernah menyoba berapa macam pecel nih kalian? komen ya

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun