Mohon tunggu...
Hilary Glorius 0805176
Hilary Glorius 0805176 Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kebijakan dan Peninggalan Raffles di Indonesia

9 April 2023   22:24 Diperbarui: 9 April 2023   23:04 3658
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

2. Mendirikan badan hukum, yakni Court of Justice pada setiap residen, Court of Request pada setiap divisi, dan Police of Magistrate


Kebijakan Raffles di Bidang Ilmu Pengetahuan

1. Raffles dan seorang botanis yang bernama Arnoldi, menemukan bunga bangkai yaitu bunga raksasa yang disebut sebagai bunga Rafflesia Arnoldi

2. Membantu ahli pengetahuan dari luar negeri, yaitu John Crawfurd untuk mengadakan penelitian ilmiah di Indonesia yang akhirnya menghasilkan buku berjudul History of the East Indian Archipelago, yang diterbitkan dalam tiga jilid di Edinburgh pada tahun 1870

3. Merintis pembangunan Kebun Raya Bogor

4. Menulis buku History of Java dengan bantuan juru bahasa yang bernama Raden Ario Notodiningrat dan Bupati Sumenep, Notokusumo II

5. Mendukung sebuah perkumpulan kebudayaan dan ilmu pengetahuan yang bernama Bataviaasch Genootschap

6. Melakukan pemugaran kondisi Candi Borobudur untuk pertama kalinya

7. Memperkenalkan sistem pencatatan bangunan-bangunan kuno di Jawa


Berakhirnya Pemerintahan Raffles

Terlepas dari segala upaya yang dilakukan Raffles untuk Indonesia, kebijakan yang dibuat Raffles dianggap terlalu mengeluarkan banyak biaya oleh East India Company (EIC).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun