Mohon tunggu...
Hery Eko
Hery Eko Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Prayer is the key to open the morning and close the night

Selanjutnya

Tutup

Bola

Sekilas Argentina dalam Piala Dunia Qatar 2022

18 Desember 2022   16:23 Diperbarui: 18 Desember 2022   16:36 124
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Julian Alvarez bermain enam kali untuk Argentina di Piala Dunia 2022. Dari jumlah itu, penyerang berusia 22 tahun itu berhasil mencatatkan empat gol dan satu assist. Terakhir, Julian Alvarez mencetak brace ketika Argentina menghajar Kroasia 3-0. Eks pemain River Plate ini menjadi tandem ideal bagi Lionel Messi di Albiceleste.

3. Rodrigo De Paul

Peran Rodrigo De Paul untuk Argentina di Piala Dunia 2022 kerap dianggap sebagai bodyguard Lionel Messi belaka. Padahal, kontribusinya lebih besar dari itu.

Keberadaan Rodrigo De Paul di lini tengah Argentina tidak tergantikan. Pemain berusia 28 tahun itu menjadi satu dari empat pemain Albiceleste yang selalu bermain sebagai starter di Piala Dunia 2022.

Rodrigo De Paul bertugas sebagai gelandang petarung buat Argentina di Piala Dunia 2022. Pemain bernomor punggung tujuh ini juga kerap membantu Lionel Messi merancang serangan Albiceleste.

4. Lautaro Martinez

Inter Milan, Martinez siap menggenggam dunia. Begitu namanya masuk daftar panggilan, rakyat Argentina merasa plong.

Kini saatnya Martinez membuktikan kalau pemanggilannya di skuad Piala Dunia 2022 bukan sekadar kebetulan belaka. Martinez striker top.

Keganasannya bersama Inter sejak 2018 membuatnya masuk daftar elite penyerang terbaik Eropa saat ini. Tombak berusia 25 tahun itu sudah tujuh kali mencatatkan namanya di papan skor hanya dalam 14 pertandinga.

Bukan cuma jago menjebol gawang musuh, Martinez juga terkenal dengan umpan-umpan manjanya. So, kalau Lionel Scaloni memberinya satu kursi pesawat dalam penerbangan ke Qatar, jangan ada yang protes. Dia memang layak diajak.

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun