Mohon tunggu...
Hertiwati Simbolon
Hertiwati Simbolon Mohon Tunggu... Guru - Cikgu

semangat untuk menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi

My Hero

9 Juli 2022   21:56 Diperbarui: 9 Juli 2022   21:59 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sosok kekar adalah gambaran

Hati lembut adalah harapan 

Permainan logika itu pasti 

Kebaikan hati mendarat sudah 

Jika kau disampingku 

terasa ceria itu 

Melangkah bersama menggapai cita dan cinta 

Walau sesaat  mampu membuat rasa bahagia

Tetap disini menemani hari hari 

Karena diri butuh kepastian 

Salam cinta 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun