Mohon tunggu...
Roni Bani
Roni Bani Mohon Tunggu... Guru - Guru SD

SD Inpres Nekmese Amarasi Selatan Kab Kupang NTT. Bahasa dan Kebudayaan masyarakat turut menjadi perhatian, membaca dan menulis seturut kenikmatan rasa.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Menang Senang Girang

19 Desember 2022   06:36 Diperbarui: 19 Desember 2022   07:19 56
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Pemulung Aksara duduk di sini di ruang pungut aksara setelah kembali dari area luas nan jauh tak seluas tak sejauh dunia girang senang saat menang tempik sorak bertalu sambung-menyambung

Menang antar senang bawa girang di bawah  sorotan terang kilatan cahaya kaum pesorak memesona dunia yang riang dalam jingkrak gandeng-gandengan di panggung kehormatan dan kemuliaan menjunjung martabat bangsa dan negara

Kini menang dalam kesan kenangan berbunga bahasa ujaran di pentas kemeriahan berseri wajah tanpa cermin pelihat semu bayang, bawa pulang buah teracung tinggi dan keharuman nama terukir sepanjang masa

Umi Nii Baki-Koro'oto, 19 Desember 2022

Berkenan berkunjung  di sini  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun