Jadi sejauh manakah Sang Khalik mengenal dan mengenali diri kita ? Tanpa ada hubungan relasi yang akrab dengan-NYA, mustahil makna pengenalan akan terbuka. Karena tanpa sadar kita masih memiliki bibit kesombongan, keangkuhan, bahkan kadangkala kita punya pikiran tidak perlu Tuhan. Karena di setiap permasalahan yang kita hadapi, bisa diselesaikan oleh akal pikiran dan kekuatan diri sendiri. Mau begitu ?
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!