Mohon tunggu...
Heri Bertus A Toupa
Heri Bertus A Toupa Mohon Tunggu... Wiraswasta - Bijak dalam Berpikir dan Sopan dalam Perkataan

Gemar travelling dan membaca - Ora et Labora

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Janganlah Keburu Patah Arang Ketika Doa Belum Terjawab

13 Mei 2021   03:18 Diperbarui: 13 Mei 2021   03:24 189
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

Dari cerita ini mengajarkan kepada kita semuanya untuk selalu bersabar dalam segala hal, termasuk dalam menanti sebuah jawaban atas doa kita. Berdoa kepada Tuhan bukan halnya seperti makan sebuah cabe dan merasakan pedasnya lansung. Banyak dari kita ketika selesai berdoa, seakan - akan memaksa sang pencipta untuk mengabulkannya. Itu semua adalah rahasia sang Ilahi yang menjawabnya, ada yang lansung dan ada juga yang menunggu waktu yang tepat untuk dikabulkan. Sang pencipta maha tahu akan segala kebutuhan kita dalam sebuah doa, jadi bersabarlah dalam pengharapan & doa, serta bersyukurlah dalam segala suka & duka.

Ora et Labora!!!

NL, 12 Mei 2021

Heri Toupa

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun