Mohon tunggu...
Dr. Herie Purwanto
Dr. Herie Purwanto Mohon Tunggu... Penegak Hukum - PNYD di KPK (2016 sd. Sekarang)

Bismillah, Menulis Seputar Hukum dan Korupsi

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Satuan Tugas Anti Rasuah (12) : Pra Petisi

23 Desember 2024   07:00 Diperbarui: 23 Desember 2024   07:54 51
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Terinspirasi oleh Kisah Nyata sebagai Penyidik KPK : Satuan Tugas Anti Rasuah (12)

Pengungkapan skandal korupsi, psikis saat transisi regulasi, di-mix dengan haru biru sisi manusiawi penyidik yang juga butuh akan cinta.

Episode : Pra Petisi

Alan sudah berada di kubikelnya. Nasi kotak yang disediakan kantor belum dibuka. Tangan kanan Alan mengambil gelas berisi air putih. Sebelum istirahat, tadi selesai melakukan pemeriksaan saksi, Jono dan Haris minta ijin untuk mengikuti rapat kecil dengan pegawai lainnya. Kegiatan tersebut dikoordinir oleh Pengurus Pegawai.

Pengurus Pegawai ini merupakan organisasi yang didirikan, resmi dengan berbadan hukum, sebagai tempat atau sarana komunikasi pegawai dalam Lembaga Anti Rasuah. Pengurusnya dipilih dua tahun sekali oleh semua pegawai.

" Ada yang ingin dibahas lebih serius Bang oleh Pengurus Pegawai. Ijin ya saya mau ikut Bang. "

Ucap Jono, Haris tak bercakap.

" Sudah selesai pemeriksaan saksi? Jangan sampai mengganggu agenda yang terjadwal. Terlebih kaitannya dengan pihak lain yang kita undang. "

" Sudah Bang. Tadi materi pertanyaannya tidak banyak. "

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun