Mohon tunggu...
Heri Supianto
Heri Supianto Mohon Tunggu... Guru - Guru

Seorang guru Bahasa Inggris di salah satu sekolah negeri di Kabupaten Tebo, provinsi Jambi. Saya suka bermain badminton dan tenis meja. Selain itu saya juga suka membuat produk-produk DIY.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Vocabulary Box: Menambah Kosakata Tanpa Terasa

11 Desember 2022   23:24 Diperbarui: 12 Desember 2022   16:25 827
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Adapun yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran adalah kartu-kartu yang ada di dalam vocabulary box itu sendiri. Kamu dapat melakukan kegiatan-kegiatan seperti berikut dengan menggunakan kartu kosata yang ada di dalam vocabulary box.

  • Testing

Pasangkan siswa dengan teman sebangkunya lalu berikan tiap pasangan kartu. Minta salah satu siswa menyebutkan kata yang                 ada di kartu, dan siswa yang lain menyebutkan definisi atau arti dari kata yang telah disebutkan.

  • Mengkategorikan

          Bentuklah siswa secara berkelompok lalu mintalah siswa untuk mengkategorikan kartu yang ada ke dalam ketegori yang telah                ditentukan. Misal, kata seperti go, read, cry masuk ke dalam ketogri verbs. 

Vocabulary box akan sangat efektif jika digunakan secara terus menerus dan konsisten. Dengan begitu siswa akan menjadi familiar dengan kata-kata yang ditampilkan atau digunakan di dalam kelas. Luangkan waktu 10 sampai 15 menit untuk melakukan kegiatan seperti yang disebutkan di atas sebelum jam pelajaran usai dan siswa akan sangat menikmati mengakhiri pembelajaran dengan belajar sambil bermain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun